Sabtu, 28 Januari 2012

POKOK PIKIRAN


BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pentingnya memiliki catatan dan mengspesifikasikan hal-hal yang dianggap penting

1.2 Rumusan Masalah

Pengaruh warna pada catatan terhadap daya tangkap siswa

1.3 Tujuan Penelitian

-Menemukan dan mengetahui peran warna dalam catatan berwarna

BAB 2 LANDASAN TEORI

2.1 Definisi warna

2.1.1 Teori Sir Isaac Newton

Warna adalah spektrum ttt yg trdpt didalam suatu cahaya sempurna (b’wrna putih)

2.1.2 Albert H munsell

Warna merupakan elemen penting dalam semua lingkup disiplin seni rupa bahkan secara umum warna merupakan bagian penting dari segala aspek kehidupan

2.2 Bagian otak yang menangkap warna ke memori

Lobus oksipital adalah bagian otak yang menangkap warna dan dikirimkan kememori

2.3 Cara kerja memori

Ketika manusia menerima informasi dengan saluran sensorik visual, pendengaran, atau lainnya jika informasinya penting untuk disimpan.

2.4 Peran warna dalam menghafal kata

Warna sebagai pengalih perhatian adalah cara dalam menghafal sesuatu yang berhubungan dengan warna.

2.5 Definisi Prestasi

2.5.1 Muray Beck (1990)

Prestasi adalah mengatasi hambatan melatih kekuatan, berusaha melakukan sesuatu yang sulit dengan baik dan secepat mungkin.

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian

Penelitian yang digunakan adalah penelitian eksploratif – kualitatif yaitu penelitian yang bertujuan mencari hubungan-hubungan baru yang terdapat pada permasalahan yang luas dan kompleks tidak mengunakan analisis angka tapi fakta.

3.2 Populasi dan sampel

Populasi : siswa/I kelas xi ipa 4 terdiri dari 34 orang

Cara pengambilan sampel : PURPOSSIVE SAMPLING

Sampel berjumlah 7 orang

3.3 Instrumen Penelitian

Instrumen yang digunakan adalah Angket/kuisioner dengan 10 pertanyaan

3.4 Teknik pengambilan data

Teknik yang dipakai dalah teknik angket

3.5 Teknik analisa data

Analisis pengaruh X terhadap Y

BAB 4 HASIL PENELITIAN

85% yang memiliki catatan berwarna

15% yang memiliki catatan berwarna

4.1 Hasil Angket

Angket yang berisi 5 pertanyaan umum dan 5 pertanyaan khusus

BAB 5 PEMBAHASAN

Berdassarkan penelitian diperoleh hasil bahwa anak XI IPA 4 dominan memiliki catatan berwarna

5.1 Hasil Angket

Anak XI ipa 4 memilikki minat dalam mencatat dengan tinta warna,

BAB 6 KESIMPULAN & SARAN

6.1 Kesimpulan

6.1.1 Minat yang besar dari siswa/i kelas XI IPA 4